Blog
Mari Dukung Pengadaan Mini Studio STIM Surakarta
- 16 Oktober 2021
- Posted by: ADMIN IT
- Category: Informasi Kampus

Perkembangan teknologi sudah semakin pesat. maka dari itu, cara berdakwah saat ini tidak hanya dimasjid, lingkungan rumah, atau tempat yang bisa kita pijak saja
dunia dakwah juga perlu dikembangkan dengan teknologi yang ada, seperti membuat video lalu di share di media sosial seperti WhatsApp, Facebook, Instagram, YouTube, dll
Maka dari itu, STIM SURAKARTA mengajak para donatur untuk bersama mengembangkan dunia dakwah di ranah sosial media dengan dibuatnya
“MINI STUDIO” yang insyaaAllah akan segera kami realisasikan.

mini studio tersebut akan digunakan untuk :
- Kajian Online
- Podcast Islami
- Qiro’ah dari para Mahasiswa
- Pembuatan konten
tidak hanya dakwah saja, namun rencananya kami juga akan membuka jasa foto produk baik berupa makanan, pakaian, dll guna membantu ekonomi UKM.
Adapun target kami untuk mengembangkan media publikasi STIM Surakarta, sekitar :
Rp. 21.500.000,00 seperti yang telah tertera dalam flayer tersebut.
Salurkan sedekah jariyah anda melalui :
521 020 0312 (bank Muamalat)
An. Sekolah Tinggi Islam
Al Mukmin Surakarta
dan untuk konfirmasi sedekah ke:
Ust. Azzam Sudarmadi Putra, M.Ud :
0817 259 689
Syahrul Falah :
0858 000 808 25
” Dari Abu Hurairah RA berkata: Rasulullah bersabda: “Apabila manusia itu meninggal dunia maka terputuslah segala amalnya kecuali tiga: yaitu sedekah jariyah, ilmu yang bermanfaat atau anak sholeh yang mendoakan kepadanya.” (HR Muslim).